Perbandingan Xiaomi Redmi 3 pro vs Redmi Note 3 pro indonesia ( compare )
Compare atau perbandingan desain xiaomi redmi 3 pro dengan xiaomi redmi note 3 pro indonesia. Apa saja persamaan dan perbedaannya?
Sahbat pramud, bagaimana kabarnya ? sehat selalu pastinya. Pada kesempatan kali ini pramud.com berkesempatan untuk mengulas tentang perbandingan xiaomi redmi 3 pro dengan xiaomi note 3 pro indonesia. Kita akan membahas masalah desainnya ya sob, bukan soal hardwarenya karena sudah pasti beda.
Disini pramud berkesempatan menyandingkan kedua smartphone besutan xiaomi ini. Dan saya langsung mengambil gambarnya. Harap maklum jika hasil fotonya kurang jelas sob, soalnya ini ngambil fotonya pakai handphone. Disamping itu juga saya bukan profesional dibidang potret memotret. hehe
Apa saja sih perbedaan dan persamaan desai dari redmi dan redmi note generasi ke tiga ini? Langsung saja sahbat pramud, kita ulas compare / perbandingan desain xiaomi redmi 3 pro versus xiaomi redmi note 3 pro indonesia. Monggo dipantengin sob...!
Perbandingan dibagian belakang sama-sama ada kamera belakang, LED flash, finger print / sensor sidik jari, dan lubang speaker. Hanya saja letaknya berbeda, lebih jelasnya lihat gambar dibawah ini. O iya untuk tampilan logo MI juga terlihat warnanya berbeda.
Beralih ke sisi depan sang xiaomi redmi ini, untuk tombol home nya sama persis. Dan perbandingan dibagian atas terlihat kamera depan, speaker, dan sensor. Akan tetapi untuk tata letak redmi 3 pro dengan redmi note 3 pro berbeda. monggo lihat saja gambar dibawah ini! untuk tombol home tidak kelihatan ya? hehe harap maklum ya sob! tapi sama kok! hehe.
Sahbat pramud, kita lanjutkan dibagian samping bawah sang redmi ini. Perbandingan dibagian ini terlihat dua lubang yakni lubang port micro-USB dan lubang microphone. Dengan posisi yang berbeda pula, lebih jelasnya silahkan lihat gambar dibawah ini.
Kita pindah dibagian samping atas xiaomi redmi 3 pro dan redmi note 3 pro. Dibagian ini kita bisa melihat sama-sama terlihat ada tiga lubang, port audio 3,5mm dan infrared. Dan lubang kecil satunya itu kurang tahu buat apa. hehe. Sekali lagi untuk penempatanya juga berbeda sahbat. Untuk jelasnya silahkan pelototin gambar dibawah ini!
Sahbat pramud, demikianlah sedikit ulasan tentang perbandingan desain dari Xiaomi redmi 3 pro dengan Xiaomi redmi note 3 pro indonesia. Terima kasih sahbat, sudah meluangkan waktunya untuk mengunjungi blog ini.
Baca juga tentang review xiaomi redmi note 3 pro
lumayan ya bedanya
ReplyDeletepower supply hp
Not to be in the understand most of the time, I tend to dont like posts concerning this subject increasingly additional however since you write it in vogue conjointly your own approach, we tend to gotta say actually is truly one of these nice post to remember. https://royalcbd.com/product/cbd-oil-2500mg/
ReplyDelete